loading...
Banyak sekali gambar-gambar yang bisa menipu ilusi mata kita.
Selain itu, ada juga gambar yang bisa emiliki persepsi yang berbeda antara orang yang satu dengan yang lain.
Bahkan ada juga gambar yang menjurus ke hal negatif, padahal bukan itu yang dimaksud.
Untuk itu, kita harus melihatnya secara utuh sampai gambar yang dimaksud si pelukis terlihat jelas.
Seperti pada video yang satu ini.
Seperti pada video yang satu ini.
Sebuah video yang diunggah akun @dailyjoy.videos memperlihatkan seseorang sedang membuat gambar sketsa.
Sketsa tersebut dibuat menggunakan spidol.
Namun, yang menjadi unik dari gambar ini adalah proses saat membuat gambarnya.
Sebab, dalam detik-detik pertama membuat gambar, justru gambar yang muncul seperti membuat gambar yang tak senonoh.
Misalnya, awalnya si pelukis membuat lingkaran-lingkaran menyerupai buah dada.
Namun, secara perlahan justru gambar tersebut berubah menjadi seekor burung.
Lalu, ada lagi gambar saat si pelukis menggambar garis lengkungan seperti bentuk tubuh wanita tanpa busana.
Ternyata, setelah digambar garis lainnya teryata gambar itu adalah wajah seekor singa.
lalu, gambat selanjutnya adlah gambar menyerupai bokong manusia, namun setelah gambar itu diselesaikan ternyata gambar anak sedang berlari.
Yang, terakhir adalah gambar dua bulatan seperti wanita telanjang.
Setelah dilanjut gambarnayaternyata itu adalah gambar seekor burung.
Penasaran? lihat video nya di bawah ini.
Jangan Ngeres Dulu !
Sebuah foto di jagat maya ini tiba-tiba jadi terkenal.
Bukan karena apa yang dilakukan oleh para perempuan itu, melainkan karena ada sesuatu di dekat mereka.
Dilihat dari The Sun, tersebar sebuah foto yang menunjukkan lima wanita sedang berendam di dalam sebuah bak mandi.
Pada foto itu, terlihat kelimanya ada di dalam sebuah kamar mandi yang didominasi keramik berwarna merah muda.
Kelima perempuan ini tersenyum ke arah kamera.
Mereka pun berusaha menutupi dada masing-masing.
Terlihat pula air menutupi tubuh mereka setinggi dada.
Di bagian pinggir bak, ada sebotol sabun berwarna hijau dan dua keran.
Sepertinya kelima perempuan tersebut sedang bersenang-senang.
Tak dijelaskan memang dalam rangka apa mereka melakukan kegiatan itu.
Foto ini juga tak diberitahu diambil kapan.
Dan tak diberitahu pula siapa yang mengambil foto tersebut.
Namun netizen memperhatikan hal lain selain kelima perempuan itu.
Menurut mereka, ada sesuatu yang aneh dari sebuah potret tersebut.
Dapatkah Anda menemukannya?
Letak keanehan itu ada di bagian jendela di belakang mereka.
Jika diperhatikan, ada sebuah bayangan yang tertangkap kamera.
Bayangan itu bukan bayangan biasa.
Dari kaca hitam itu, terlihat sebuah bayangan seperti kepala laki-laki tua.
Kontras dengan warna jendelanya, bayangan itu berwarna keputihan.
Bayangan itu membentuk siluet yang jika diperhatikan membentuk seperti kepala dengan hidung yang mancung.
Tak hanya kepalanya, orang tua yang entah darimana datangnya itu juga menempelkan tangan dengan kelima jarinya seakan-akan ingin mengintip.
Coba perhatikan lekat-lekat lagi jika ingin melihatnya.
0 Response to " Bahaya Kalau Hanya Ditonton Setengah, Video Orang Menggambar Ini Bikin Orang Senyum-Senyum Sendiri "
Posting Komentar